Salah satu pesona wisata alam yang unik di Dieng
Sebuah areal vulkanis aktif yang luas dengan permukaan tanah memutih serta kepulan asap tebal membumbung dari salah satu dapur Kawah, Demikianlah suasana yang terlihat saat mengunjungi Kawah Sikidang Dieng..